Translate

Langkah-langkah cara membuat blog

1. Pertama-tama buka situs blogger.com. Kemudian klik CREATE YOUR BLOG untuk membuat blog baru.


2. Masukkan alamat gmail anda. Jika anda belum punya akan gmail, silakan baca artikel saya mengenai cara membuat email di gmail. Setelah itu, pilih BERIKUTNYA.

3. Kemudian masukkan password akun gmail anda dengan benar, lalu pilih BERIKUTNYA.

4. Terlebih dahulu anda harus memilih profil mana yang akan anda gunakan. Anda bisa menggunakan profil Google+ atau profil Blogger biasa. Dalam tutorial ini saya menyarankan menggunakan profil Google+ saja. Maka dari itu, pilih Buat profil Google+.
5. Form profil akan terisi secara otomotis. Jika ada yang perlu diubah, entah itu nama, jenis kelamin atau tanggal lahir, anda bisa mengeditnya disini. Jika sudah selesai mengedit, silakan pilih CREATE PROFILE.
6. Pada tahap ini anda bisa menambahkan foto profil anda. Anda bisa menambahkan atau mengganti foto profil nanti, jadi pilih SKIP.
7. Profil Google+ anda sudah berhasil dibuat. Setelah itu, pilih Lanjutkan ke Blogger.
8. Untuk membuat blog baru, pilih tombol BUAT BLOG BARU yang terletak di samping kanan. Lebih jelasnya, anda bisa melihat gambar dibawah ini.
9. Anda akan melihat tampilan seperti berikut ini. Silakan isi sesuai putunjuk nomor dibawah ini :


  • Nomor 1 : Isi dengan judul blog baru anda, misal Blog Seputar Teknologi Terkini.
  • Nomor 2 : Isi dengan alamat url pada blog anda, misal nesabatekno.blogspot.com. Jika ada tanda centang disampingnya berarti alamat blog tersebut tersedia.
  • Nomor 3 : Pilih template yang anda sukai untuk blog baru anda.
10. Setelah itu, pilih Buat blog!


Komentar Dibawah

Related Posts:

  • Menu-menu Web BrowserGoogle Crome1. Pengatur Jendela« Jendela ini seperti jendela pada system operasi lainnya, dapat dibuka, ditutup, diubah- ubah ukarannya ( melalui pengatur jendela) dan dipindah-pindahkan posisinya pada layar.2. Bookmark Tool«… Read More
  • Sejarah Perkembangan Internet Dari Awal Sampai SekarangSejarah Perkembangan Internet Dari Awal Sampai SekarangPerkembangan internet dari awal sampai sekarang Asal mula munculnya internet :1. ARPANETPada tahun 1957 Sebuah depertemen atau lembaga yang bernama Dephan AS ( DoD singka… Read More
  • Perangkat keras untuk mengakses internet di Komputer dan fungsinya1. MonitorMonitor ini mmpunyai fungsi sbagai alat output yaitu tempat untuk mengeluarkan hasil proses yang dilakukan oleh komputer berupa informasi yang dibutuhkan oleh pemakai komputer.2. CPU (Central Processing Unit)CPU ber… Read More
  • Sejarah internet Indonesia        Sejarah internet Indonesia dimulai pada awal tahun 1990-an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih dikenal sebagai paguyuban network, dimana semangat kerjasama, kekeluargaan & gotong royo… Read More
  • Langkah-langkah cara membuat blog1. Pertama-tama buka situs blogger.com. Kemudian klik CREATE YOUR BLOG untuk membuat blog baru.2. Masukkan alamat gmail anda. Jika anda belum punya akan gmail, silakan baca artikel saya mengenai cara membuat email di gmail. S… Read More

0 komentar:

Posting Komentar